Hello, sebelumnya saya mengucapkan
selamat datang dan terimakasih telah berkunjung di blog yang tidak jelas ini he..he..he..
Walaupun tidak jelas semoga dapat memberikan manfaat untuk kita semua. Ya,
sekarang saya akan memposting salah satu contoh program atau disebut juga
codingan dari “Switch Case pada C++”. Sebelum masuk codingan akan saya beri
sedikit penjelasan apa itu switch case.
Bentuk dari
Switch-case merupakan pernyataan yang dirancangan khusus untuk menangani
pengambilan keputusan yang melibatkan sejumlah atau banyak alternatif
penyelesaian. Pernyataan switch – case ini memiliki kegunaan sama seperti if
else bertingkat. Kontruksi If-Else yang bertingkat-tingkat seringkali
membingungkan pembacaan alur program. Bahasa C++ menyediakan intruksi Switch untuk
memudahkan pembacaan alur program bercabang yang sangat banyak. meskipun Switch
didesain untuk mengganti If-Else, akan tetapi Switch memiliki batasan:
a. Data yang diperiksa haruslah bertipe
Integer (int) atau Karakter (char). b. Range data
yang diperiksa bernilai 0 s/d 255.
Nah, berikut
adalah salah satu contoh codingan switch case yang sudah saya buat dan saya
coba dan hasilnya bisa jalan dengan baik.
Berikut
Codingnya :
// ini adalah program c++ menggunakan switch case #include <iostream> using namespace std; int main() { int pilih;
cout << "Pilih Warna Yang Kamu Suka: "; cin >> pilih;
cout << endl;
switch (pilih) { case 1: cout << "Merah Melambangkan Keberanian dan Energik\n\n"; break;
case 2: cout << "Biru Melambangkan Kelembutan dan Kedinamisan\n\n"; break;
case 3: cout << "Hijau Melambangkan Keseimbangan dan Persahabatan\n\n"; break;
case 4: cout << "Kuning Melambangkan Kebijaksanaan\n\n"; break;
case 5: cout << "Putih Melambangkan Kesucian\n\n"; break;
default: cout << "Nomer Salah, Silahkan Masukan Lagi\n" << "Dari Warna Yang Ada Diatas.\n\n"; break; } system("PAUSE"); return 0; }
Jika agan ingin mencoba codingan yang saya buat silahkan copas dan ikuti teritorial sebagai berikut :
Pertama copas dulu codinganya pilih execut.
Kemudian pilih "compile & run" maka akan muncul
Selanjutnya ketik nomer warna yang kamu suka, sebagai contoh nomer 2 terus tekan ENTER maka akan muncul
Jika jalan berarti codingannya berhasil, agan bisa buat codingan kreasi
agan sendiri tinggal ubah topik pembahasan codingan dan menambah
casenya. Lebih jelasnya agan bisa KLIK DISINI. Semoga artikel ini bisa bermanfaat bagi kita semua amin....
Ada-ada saja faktor yang membuat
kita malas ngeblog, ada yang karena bosen, karena nggak mood dan macem -
macem deh... Sebenarnya rasa bosen tu terjadi di berbagai kegiatan
bukan hanya ngeblog, kali ini saya akan kasih tutorial cara mensiasati kebosanan ngeblog.
Dengan membaca Basmalah, saya akan memulai postingan saya yang akan membahas tentang cara memasang game diblog yang nantinya bisa sobat maenkan langsung di blog sobat sendiri. Sobat yang tertarik, silahkan ikuti tutorial berikut.
Cara Pemasangan :
Cara pemasang di sini terbagi 2 yaitu di pasang di halaman postingan (
artikel ) dan di sidebar sebagai widget. Mari kita lihat tutorialnya.
A. Memasang Game Online di Postingan Blog
1. Log in ke akun blogger sobat
2. Buat entri baru dengan meng-klik tulisan Entri Baru
3. Masukkan Embed Code di Edit HTML di form penulisan artikel.
4. Setelah itu, klik tulisan Terbitkan Entri yang menadakan entri sobat sudah terposting.
B. Memasang Game Online di Sidebar Blog
1. Klik Tata Letak --> Tambah gadget --> Pilih HTML/Javascript
2. Masukkan embed kode kedalam kotak yang di sediakan.
3. Klik Save / Simpan